Mercedes-Benz Rencana Pangkas Biaya di F1, Kurangi Dampak Lingkungan

Mercedes-Benz Rencana Pangkas Biaya di F1, Kurangi Dampak Lingkungan

Suara.com – Kepala Eksekutif Daimler, Ola Kaellenius mengungkapkan rencana perusahaan untuk memangkas biaya di sektor F1 sehingga mengurangi dampak lingkungan dari aktivitas balap kendaraan bermotor.

“Kami memiliki sedikit alasan untuk mengkaji ulang keikutsertaan di balap Formula One (F1),” paparnya dalam sebuah diskusi virtual, seperti dikutip dari Autonews.

Sehingga, perusahaan otomotif tertua asal Jerman itu disebutkan tengah berupaya mencari solusi berupa olah raga nol emisi. Salah satunya melalui penggunaan bahan bakar sintetis.

“Dampak keuangan akan berkurang setengahnya dalam tiga tahun ke depan. Kami memiliki target pengurangan biaya yang lebih agresif di sektor F1 dibandingkan lainnya,” imbuh Ola Kaellenius.

Secara terpisah, ia menegaskan kembali bahwa Daimler berada dalam jarak yang sangat dekat untuk memenuhi target pengurangan emisi karbon dioksida di Eropa.

Mercedes-Benz telah meningkatkan penjualan mobil listrik dan hibrida pada kuartal ketiga dan akan terus melakukannya sepanjang 2020.

sumber: suara.com

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s